Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms

Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms

Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms – Siapa yang tidak tahu game PUBG, game ini begitu populer di kalangan game yang bertemakan aksi tembak-tembakan. Nah kali ini info terbaru dari tencent selaku pengembang game PUBG mobile. Bahwa ada update terbaru untuk PUBG mobile yang bertemakan PUBG Mobile : Hundred Rhythms Patch 1.3.

Pada update kali ini tentunya akan banyak sekali event, reward, senjata, kendaraan dan masih banyak yang lainnya. Dan untuk bisa melakukan Update PUBG mobile Patch 1.3 membutuhkan ruang penyimpanan sebesar 640MB. Untuk perangkat Android dan 1,55GB untuk perangkat iOS.

Baca Juga : PUBG New State Game Terbaru Dari Krafton

Dan yang paling menarik pada update patch 1.3 kali ini adalah adanya Hundred Rhythms Mode yaitu mode gameplay baru yang di yakini bakal membuat pemain lama PUBG menjadi lebih bersemangat. Hundred Rhythms Mode bisa di mainkan di mode classic yang berada di map Erangel. Lalu nantinya akan ada Hundred Rhythms yaitu sebuah electronic music festival yang akan memberikan tiga spesial skills.

Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms

3 Skills Hundred Rhythms di antaranya: Guardian Armband, Recon Armband, atau Camouflage Armband. Pada setiap skill mempunyai tiga ability. Ability pertama sudah bisa kalian gunakan sejak awal, dan untuk dua ability lainnya bersifat pasif kalian harus melakukan unlock terlebih dahulu menggunakan kaset.

Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms

Berikut untuk beberapa rincian tentang kemampuan 3 Ability Hundred Rhythms:

1. Guardian Armband

  • Music Barrier: Skill ini memunculkan sebuah penghalang semi transparan yang nantinya mampu mengurangi damage dari peluru lawan.
  • Music Conversion: Skill ini akan mengaktifkan fitur interaktif untuk generator penghalang, yang nantinya bisa di gunakan untuk menonaktifkan penghalang dan memulihkan Energi team dalam jangkauan.
  • Pop Metal: Skill ini akan mengurangi waktu reload untuk pemain dan team yang berada di dalam barrier atau penghalang. 

Baca Juga : 5 Game Baru Bertema Zombie Yang Akan Segera Hadir

2. Recon Armband

  • Sonic Scan: Melemparkan perangkat (device) untuk melakukan scanning area dan menandai lawan.
  • Encore: Health akan bertambah jika melumpuhkan musuh yang sudah di tandai.
  • Sound Burst: Ketika ada musuh yang di tandai, amunisi akan membawa electric charge yang nantinya akan memberikan damage lebih besar kepada musuh yang terkena.

3. Camouflage Armband

  • Stealth: Setelah menggunakan skill ini, pakaian pemain berubah menjadi Ghillie Suit untuk jangka waktu tertentu. 
  • Surveillance: Akan ada notifikasi berupa tips pada layar ketika ada musuh disekitar kalian.
  • Breathing Easy: Jika kalian belum terkena damage apa pun, skill ini akan melakukan health perlahan-lahan.

Untuk mulai menikmati keseruan permainan PUBG Mobile ini kalian bisa langsung update atau install melalui playstore atau perangkat lain nya, Tentang Update PUBG Mobile : 3 Ability Hundred Rhythms.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker